Dapatkah surat warisan atau surat wasiat berupa rumah yang dibuat oleh orangtua saya dan sudah dibuat oleh notaris dibatalkan oleh beliau sendiri? Seperti apa caranya? terimakasih...
Suami istri punya rumah yang dijaminkan ke bank . Karena tidak dapat bayar hutang, maka rumah itu dillelang ke umum. Setelah menang lelang pihak pembeli susah untuk eksekusi karena kunci rumah ditahan...
Bahwa sepupu saya yang terlahir dari kedua orang tua yang beragama islam, kemudian memilih pindah ke agama lain. Beberapa bulan kemudian, ayah dari sepupu saya yakni om kandung saya meninggal dunia da...
Selamat siang, alm orang tua saya meninggal, lalu meninggalkan sebidang tanah, tapi diatas tanah itu ditanam pohon kelapa, untuk pembagiannya bagaimana secara hukum? terimakasih ...
Seorang duda menikah dengan seorang janda. Duda dan janda tersebut sebelumnya mempunyai anak jadi duda(1 anak) dan janda (1 anak), mereka memutuskan untuk menikah. Selama pernikahan tersebut mereka ti...
Pada kejadiannya dalam wilayah suku abui terdapat sistim pembagian warisan yang mengkuti sistem patrinial yaitu pembagian warisan mengikuti laki-laki dan hanya laki laki lah yang memperoleh hak suatu ...