Supported by JAMDATUN
Selasa, 11 Mar 2025
Quality | Integrity | No Fees
2023-05-15 07:38:23
Hukum Waris
SURAT AHLI WARIS

Suami saya sekitar sebulan yang lalu meninggal dunia, dengan meninggalkan tiga orang anak, suami saya ada memiliki tabungan di Bank BNI Cabang Tanjung setelah saya mau mengambil uang, saya kata pihak bank harus melampirkan keterangan kematian dari RT, Kepala Desa, Keterangan ahli waris….yang kami tanyakan dimanakah kami meminta surat keterangan ahli waris tersebut….

Dijawab tanggal 2023-05-15 07:52:45+07

Assalamualaikum Warohmatullahi Wabarakatuh

Terima kasih kami ucapkan kepada Sdri. SITI RAINAH yang telah berkenan berpartisipasi untuk berkunjung pada aplikasi Halo JPN KN. TABALONG dalam hal menanyakan permasalahan yang mengganjal/minta pencerahan terhadap  permasalahan perdata dan Tata Usaha Negara….

mengeni pertanyaan sdri. untuk bisa mendapatkan Surat Keterangan Ahli Waris adalah karena anda disini kami lihat di KTP beragama Islam maka Surat Keterangan tersebut nantinya saudara ajukan atau mintakan pada Pengadilan Agama setempat….

Demikian penjelasan yang dapat kami berikan, semoga dapat bermanfaat. Apabila masih ada pertanyaan yang ingin Saudara sampaikan, Saudara dapat berkonsultasi secara langsung ke Pos Pelayanan Hukum Gratis Kami yang berada di Kantor Pengacara Negara pada Kejaksaan Negeri Tabalong.

Jika anda kurang puas dengan jawaban ini, silakan berkonsultasi lebih lanjut dengan Jaksa Pengacara Negara pada
KN. TABALONG
Alamat :
Kontak :

Cari

Terbaru

Hutang Piutang
Diteror Tagihan Leasing

Langkah Hukum Jika Diteror T

Hutang Piutang
Diteror Tagihan Leasing

Langkah Hukum Jika Diteror T

Hutang Piutang
Diteror Tagihan Leasing

Langkah Hukum Jika Diteror T

Pertanahan
Bagaimana mengurus sertikat

Misalnya Saya mau urus sertifikat tan

Hubungi kami

Email us to [email protected]

Alamat

Jl. Sultan Hasanuddin No.1 Kebayoran Baru Jakarta Selatan - Indonesia
© 2024 Kejaksaan Republik Indonesia.